Harga Tiket Konser Bingah Yura Yunita, Paling Murah Rp375 Ribu
JAKARTA - Harga tiket konser Yura Yunita bertajuk Bingah akhirnya diumumkan. Konser tunggal ini rencananya digelar di Istora Senayan, Jakarta pada Minggu, 2 Februari 2025.Bingah yang dalam bahasa Sunda artinya…