Pelaku Penyanderaan Bocah di Pospol Pejaten Ternyata Bukan Ayah Korban
JAKARTA - Pelaku penyanderaan gadis berusia 7 tahun di Polsek Pejaten, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, kini telah ditangkap polisi. Plt Humas Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Nurma Dewi mengungkapkan, pelaku…