Gadaikan Motor Teman, Warga Cidadap Bandung Diculik dan Disekap Tiga Hari
BANDUNG - Polisi menangkap delapan pria karena menculik, menahan, dan menganiaya seorang pemuda bernama Abdul Ridwan Maulana alias Fadil (20 tahun). Warga Desa Hegarmanah, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung ini diculik…