Revolusi Kereta Cepat China: Melaju Secepat Pesawat, Lebih Baik dari Hyperloop Elon Musk
CHINA - China sedang mengembangkan kereta api revolusioner yang mampu melaju secepat pesawat terbang. Ia bahkan mengklaim itu lebih baik daripada konsep Hyperloop yang ditinggalkan Elon Musk.Kereta ini memadukan teknologi…