Arki Dikania Wisnu Pamit: Tinggalkan Rumah Satria Muda Keputusan Berat
Arki Dikania Wisnu memutuskan hengkang dari tim Satria Muda Pertamina Jakarta, setelah 13 tahun berkiprah di dunia basket Tanah Air. Pebasket hebat itu telah menyelesaikan musimnya setelah kontraknya habis musim…