Wartawan Televisi Kehilangan 2 HP saat Liputan Malam Tahun Baru di Depan Sarinah
JAKARTA - Malam tahun baru yang biasanya penuh kemeriahan tak berlaku bagi Dawa, 21 tahun, warga Pasar Minggu, Pejaten, Jakarta Selatan. Dawa yang bekerja sebagai reporter Garuda TV saat meliput…